Skip to main content

Percobaan Listrik Statis dari Buah Mentimun


LAPORAN PERCOBAAN LISTRIK STATIS DARI BUAH MENTIMUN






Disusun Oleh :     1. Agung Wibowo                    4. Jihan Rahayu Indah S.
2. Azriel Restu F.                    5. Sukma Ayu T. S.
                                 3. I’anatul Fadilah                    6. Widya Andini


Kelas : IX B

MTsN KEPANJEN KIDUL

Kata Pengantar

Puji syukur penulis panjatkan kepada tuhan YME karena rahmat-Nya penulis dapat menyelesaikan laporan ini dengan baik. Penulis sangat berterima kasih kepada Bpk. Sunan Hadi S.Pd selaku pembimbing Ilmu pengetahuan Alam (IPA) yang telah membimbing dan membantu penulis dalam membuat laporan ini.
Penulis menyadari bahwa masih ada kekurangan dan kelemahan yang banyak dalam laporan ini. Penulis mengharapkan saran dan kritik dari pembaca, agar penulis dapat menyempurnakan laporan berikutnya. Semoga laporan ini dapat diambil manfaatnya dan dapat menjadikan inspirasi bagi pembacanya.

Blitar, 08 Desember 2015

Penyusun        


BAB I
PENDAHULUAN

A. Latar Belakang
Beberapa tahun belakangan ini energi merupakan persoalan yang dibicarakan didunia. Peningkatan permintaan energi yang disebabkan oleh pertumbuhan populasi penduduk dan menipisnya sumber cadangan minyak dunia serta permasalahan energi dari bahan bakar fosil memberikan tekanan kepada setiap negara untuk segera memproduksi dan menggunakan energi terbaharukan. Selain itu, peningkatan harga minyak dunia hingga mencapai 100 US$ per barel juga menjadi alasan yang serius yang menimpa banyak negara di dunia terutama Indonesia.

Melonjaknya harga minyak dunia akan memberikan dampak yang besar bagi pengembangan sumber daya tenaga listrik di Indonesia. Karena harga BBM yang terus melonjak serta masih kurangnya sumber pembangkit tenaga listrik lain sehingga tarif  listrik akan meningkat juga.

Karena meningkatnya tarif listrik di tambah lagi masih banyak warga indonesia khususnya di daerah pedalaman yang belum tersentuh listrik, maka perlu dilakukan pengembangan sumber energi listrik alternatif yang mudah dan murah.

Melihat hal tersebut, maka dibutuhkan suatu energi yang terbarukan sehingga dapat mengurangi penggunaan energi yang tak terbarukan seperti minyak bumi. salah satunya dengan memanfaatkan buah mentimun sebagai sumber energi listrik, atau bisa juga dengan buah-buah yang lainnya seperti jeruk, kulit pisang dll. Tetapi menurut kami buah mentimun-lah yang paling berpotensi menghasilkan energi listrik.
Karena menurut kami, buah mentimun mempunyai kandungan air yang cukup tinggi dan memiliki kandungan kimia, antara lain saponin, enzim proteolik, glutation, asam linoleat, Kukurbitasin. Sehingga buah mentimun dapat berpotensi untuk menghasilkan listrik.

B. RUMUSAN MASALAH
          Apakah buah mentimun dapat menghasilkan energi listrik
C. TUJUAN
            Untuk mengetahui apakah buah mentimun dapat menghasilkan energi listrik


A.   MANFAAT

1.      Teoritis : agar kami mengembangkan buah mentimun menjadi penghasil energi listrik.  karena, menurut kami mentimun merupakan tanaman yang banyak dijumpai di Indonesia terutama di Jawa dan lebih khususnya di Jawa Timur
2.      Praktis : membantu pemerintah dalam menangani lonjaknya harga bahan bakar minyak, dan juga dapat menjadi sumber energi yang murah dan praktis.


BAB II
KAJIAN TEORI


Klasifikasi dari buah Mentimun

Kingdom        : Plantae (Tumbuhan)
Divisio           : Magnoliophyta (Tumbuhan Berbunga)
Class              : Magnoliopsida (Berkeping dua/ dikotil)
Ordo              : Violales
Family            : Cucurbitaceae (suku labu-labuan)
Genus             : Cucumis
Spesies           : Cucumis sativus L.



Mentimun, Ketimun, Timun merupakan suatu jenis tanaman merambat yang diperkirakan berasal dari daerah pegunungan Himalaya di India Utara dan dikembangbiakkan serta tumbuh bebas di Indonesia, Myanmar dan Malaysia. Tumbuhan ini biasa ditanam di ladang, halaman rumah, atau di rumah kaca untuk diambil buahnya. Buahnya memiliki kandungan air.
          Mentimun mempunyai sulur dahan berbentuk spiral yang keluar di sisi tangkai daun. Sulur ketimun adalah batang yang termodifikasi dan ujungnya peka sentuhan. Bila menyentuh galah misalnya, sulur akan mulai melingkarinya. Dalam 14 jam sulur itu telah melekat kuat pada galah itu. Kira-kira sehari setelah sentuhan pertama sulur mulai bergelung, atau menggulung dari bagian ujung maupun pangkal sulur. Gelung-gelung terbentuk mengelilingi suatu titik di tengah sulur yang disebut titik gelung balik. Dalam 24 jam, sulur telah tergulung ketat.
Batang tanaman ketimun berbulu kasar, basah, dan mempunyai panjang 0,5-2,5 meter. Daunnya merupakan daun tunggal, letaknya berseling, bertangkai panjang, dan bentuknya bulat telur lebar. Daun ini bertajuk 3-7 dengan pangkal berbentuk jantung, ujungnya runcing dan tepinya bergerigi. Panjangnya 7-18 cm, lebar 7-15 cm, dan warnanya hijau.
Bunga tanaman Cucumis sativus ada yang jantan berwarna putih kekuningan dan bunga betinanya berbentuk seperti terompet yang ditutupi oleh bulu-bulu. Tanaman ketimun mempunyai buah yang bulat panjang, tumbuh menggantung, warnanya hijau, berlilin putih dan setelah tua, warnya kuning kotor. Buah ini panjangnya 10-30 cm dan bagian pangkalnya berbintil.
Daging buah ketimun mengandung banyak air yang berwarna putih atau kekuningan. Di dalam buah terdapat banyak biji yang bentuknya lonjong meruncing pipih dan warnanya putih kotor.
Daun dan tangkai Cucumis sativus bisa dimakan sebagai lalap mentah atau dikukus. Buahnya bisa dimakan mentah, direbus, dikukus, atau disayur. Bisa juga dibuat acar atau dimakan bersama rujak.

BAB III
PENUTUP

Kesimpulan
Jadi, kesimpulan yang didapatkan setelah melakukan percobaan membuat baterai dari buah mentimun adalah :
1. Dapat dibuat baterai dari buah mentimun
2. Cara membuat baterai dari buah mentimun yaitu Pertama potong buah mentimun kira-kira setebal 4 cm kemudian tancapkan tembaga sebagai kutub positif dan seng sebagai kutub negatif diatas buah mentimun. Kemudian sambungkan kutub positif dan negatif kemudian jepitkan pada kutub positif dan pada kutub negatif lampu LED


      Saran
Saran:
1.    Pilihlah buah mentimun yang masih belum masak,
2.    Pastikan keadaan bahan-bahannya masih baik, seperti: pakailah lampu LED yang masih baru, bersihkan permukaan tembaga dan seng dari kotoran.


Comments

Popular posts from this blog

Laporan Percobaan Listrik Statis dari Jeruk

LAPORAN PERCOBAAN LISTRIK STATIS DARI JERUK Disusun Oleh : Agung Wibowo Kelas : VIII F Karya Ilmiah Remaja( KIR ) MTsN KEPANJEN KIDUL Kata Pengantar           Puji syukur penulis panjatkan kepada tuhan YME karena rahmat-Nya penulis dapat menyelesaikan laporan ini dengan baik. Penulis sangat berterimakasih kepada Bpk. Ikhwanuddin M.Pd selaku pembimbing ekstrakulikuler KIR ( Karya Ilmiah Remaja ) yang telah membimbing dan membantu penulis dalam membuat laporan ini.           Penulis menyadari bahwa masih ada kekurangan dan kelemahan yang banyak dalam laporan ini. Penulis mengharapkan saran dan kritik dari pembaca, agar penulis dapat menyempurnakan laporan berikutnya. Semoga laporan ini dapat diambil manfaatnya dan dapat menjadikan inspirasi bagi pembacanya. Blitar, 24 Maret 2015 Penyusun           BAB I PENDAHULUAN   1.1. Latar Belakang           Kita tahu, dibalik bentuknya yang kecil ternyata jeruk mempunyai manfaat

Laporan Percobaan Listrik Statis Dari Blimbing Wuluh

LAPORAN PERCOBAAN LISTRIK STATIS DARI BLIMBING WULUH Disusun Ole h : Agung Wibowo Kelas : VIII F KaryaI lmiah Remaja ( KIR ) MTsN KEPANJEN KIDUL Kata Pengantar Puji syukur penulis panjatkan kepada tuhan YME karena rahmat-Nya penulis dapat menyelesaikan laporan ini dengan baik. Penulis sangat berterima kasih kepada Bpk. Ikhwanuddin M.Pd selaku pembimbing ekstrakulikuler KIR ( Karya Ilmiah Remaja ) yang telah membimbing dan membantu penulis dalam membuat laporan ini. Penulis menyadari bahwa masih ada kekurangan dan kelemahan yang banyak dalam laporan ini. Penulis mengharapkan saran dan kritik dari pembaca, agar penulis dapat menyempurnakan laporan berikutnya. Semoga laporan ini dapat diambil manfaatnya dan dapat menjadikan inspirasi bagi pembacanya. Blitar, 24 Maret 20 15                                                                                                                       Penyusun BAB

Relasi Logik dan Operasi Logik Gerbang Dasar

R ELASI LOGIK DAN OPER ASI LOGIK GERBANG DASAR By : Agung Wibowo A. Relasi Logik Informasi dalam bentuk sinyal 0 dan 1 saling memberikan kemungkinan hubungan secara logik. Fungsi dasar relasi logik adalah : Fungsi AND, OR, dan Fungsi NOT. Disamping ketiga fungsi dasar tersebut ada beberapa fungsi logik yang sering digunakan yaitu : Fungsi EXCLUSIVE OR ( EX-OR ) dan Fungsi EQUIVALENCE. Di dalam Eletronika, fungsi fungsi logik diatas dinyatakan dalam bentuk : Simbol, Tabel Kebenaran, Persamaan Fungsi dan Diagram Sinyal Fungsi Waktu. (putro, 2014) B. Operasi Logik Gerbang Dasar Operator logika adalah operator yang digunakan untuk membandingkan dua buah nilai logika. Aturan –aturan dalam logika sebagai berikut. 1. Suatu keadaan tidak dapat dalam keduanya benar dan salah sekaligus. 2. Masing-masing adalah benar/salah. 3.Suatu keadaan disebut benar bila tidak salah Nilai   logika   adalah   nilai   benar   atau   salah.   Jika   sebelumnya   pada   relasi   Logi

Konversi bilangan, Tata cara, dan Soal&Jawaban

KONVERSI BILANGAN, TATA CARA, dan SOAL&JAWABAN BY : AGUNG WIBOWO v   Bilangan Biner (bilangan bebasis dua. Bilangannya (0, 1) v   Bilangan Oktal (bilangan berbasis delapan. Bilangannya (0,1,2,3,4,5,6,7) v   Bilangan Desimal (bilangan berbasis sepuluh. Bilangannya (0,1,2,3,4,5,6,7,8,9) v   Bilangan Heksadesimal (0,1,2,3,4,5,6,7,8,9,A,B,C,D,E,F) 1.       BILANGAN DESIMAL KE BILANGAN BINER Cara konversi bilangan decimal ke biner adalah dengan membagi bilangan decimal dengan 2 dan menyimpan sisa bagi per setiap pembagian terus hingga hasil baginya < 2. Hasil konversi adalah urutan sisa bagi dari yang paling akhir hingga paling awal. (Widayan, 2014) Contoh: 125(desimal) = .... (biner) 135/2 = 67 sisa bagi 1 84/2= 42   sisa bagi 1 31/2=15   sisa bagi 1 25/2 = 12  sisa bagi 1 7/2=3         sisa bagi 1 3/2=1       sisa bagi 1 2.       BILANGAN DESIMAL KE BILANGAN OKTAL Cara konversi bilangan desimal ke octal adalah dengan membagi bilangan desimal deng